Pendahuluan

Jadi apasih trigonometri? Kalo aku sih denger katanya langsung kebayang tri yaitu tiga, sedikit bener sih soalnya bkal ada 3 hal yang selalu harus kalian ingat di trigonometri, yaitu sinus,cosinus, dan tangen. Untuk Trigonometri sendiri itu adalah topik matematika yang mempelajari tentang sudut dan panjang sebuah segitiga. Langsung aja yuk!

Fungsi Dasar

Jadi dalam trigonometri, kita akan selalu menggunakan segitiga siku  siku, sudutnya dan rasio nya dengan panjang sisi sisinya.

Fungsi dasarnya adalah 

Sin Cos Tan

Untuk Sin, itu adalah rasio dari sisi sudut seberang dan hipotenus nya

Untuk Cos, itu adalah rasio dari sudut samping dan hipotenusnya

Untuk Tan, itu adalah rasio dari sisi di seberang sudut dan sisi di samping sudutnya

Untuk lebih jelas ini diagramnya.

 

1/Sin = Cosecan

1/Cos = Secan

1/Tan = Cotangen

 

Ini adalah sudut sudut spesial yang harus diafal:

 

Fungsi Rumus Identitas

Jadi ada beberapa identitas yang harus kalian ketahui sebagai berikut

Sin dibagi Cos adalah Tan

Sinx + Cos2 x = 1

kalau dibagi dengan cos2 

kita akan dapat 

tanx+1 = sec2

atau kalau dibagi dengan Sin2 X 

kita akan dapat 

1 + cot2 x = cosec2

Rumus Penambahan Sudut dan Sudut Ganda

Ini adalah rumus untuk sudut ganda dan penambahan atau pengurangan sudut

Sin( A+B) = SinAcosB + SinBCosA

Sin( A-B) = SinAcosB - SinBCosA

Jadi dari rumus itu kita bisa dapat rumus sudut ganda

Sin2A= 2SinACosA

Cos(A+B) = CosACosB - SinASinB

Cos(A-B) = CosACosB + SinASinB

Jadi dari rumus itu kita bisa dapat rumus sudut ganda

Cos2A= CosA- Sin2A

           =1 - 2Sin2A

           =2CosA-1

Tan(A+B) = (Tan A + Tan B) / (1-TanATanB)

Tan(A-B) = (Tan A - Tan B) / (1+TanATanB)

Jadi dari rumus itu kita bisa dapat rumus sudut ganda

Tan2A= (2TanA)/(1-Tan2A)

 

Area Segitiga

Dalam are kita bisa memakai aturan Sin atau Aturan cos yang sebagai berikut